Desa Batu Betumpang

Kecamatan Pulaubesar
Kabupaten Bangka Selatan - Kepulauan Bangka Belitung

Artikel

Hujan Doorprize di Jalan Sehat Desa Batu Betumpang, ada kipas angin & Kompor

Riska Amelia

24 17-0 09:33:21

534 Kali Dibaca

Jumat (13/09/2024) pukul 07.00 WIB didepan SDN 1 Pulau Besar telah berlangsung acara Gerak Jalan Santai dalam rangkaian kegiatan HUT ke 79 RI. Dalam acara tersebut dihadiri oleh PJ Kepala Desa Batu Betumpang beserta Perangkatnya, Ketua BPD dan Anggotanya, Camat yang diwakili Staffnya, Babinsa, POL-PP Kecamatan, Linmas, Sekolah se Desa Batu Betumpang serta Peserta Gerak Jalan Santai yang diikuti masyarakat dengan total jumlah peserta kurang dari 1000 orang.

"Terimakasih kepada seluruh semangat antusiasme yang dikeluarkan oleh warga Desa Batu Betumpang maupun Anak-anak sekolahan beserta gurunya untuk ikut andil mensukseskan kegiatan jalan sehat ini, tidak lupa kami atas nama Pemerintah Desa Batu Betumpang mengucapkan Terimakasih kepada panitia yang telah terselenggaranya acara ini mulai dari persiapan acara sampai dengan selesai kegiatan ini," (Junaidi,A.Ma.Pd selaku PJ Kepala Desa Batu Betumpang).

Kegiatan gerak jalan sehat ini disambut dengan antusias oleh warga untuk mengikutinya. Selain itu juga sebagai komitmen untuk mempererat persatuan dan kesatuan warga dengan berkumpul dan berkegiatan bersama. Kegiatan gerak jalan sehat dalam rangka HUT Ke 79 RI dibuka secara simbolis oleh PJ.Kepala Desa Batu Betumpang yang didampingi oleh Ketua BPD, perwakilan Kecamatan serta Babinsa Desa Batu Betumpang sesuai dengan rencana yakni pada pukul 07:00 WIB yang secara simbolis dimulai dengan pengibaran bendera start oleh Pj Kepala Desa Batu Betumpang.

Tampak para masyarakat Desa Batu Betumpang baik tua maupun muda siap untuk mengikuti kegiatan gerak jalan sehat. Pengundian Doorprize kegiatan gerak jalan sehat dilaksanakan pada peserta kegiatan jalan sehat disuguhi dengan hadiah Doorprize yang menarik.

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

JUNAIDI, A.Ma. Pd.

Sekretaris

SOLEH MARTANTO

Kasi Pelayanan

BAMBANG HERMANTO, S.AP

Kaur Perencanaan

DWI LESTARI, ST

Kaur Keuangan

AMELIA, S.Pd.I

Kaur TU Dan Umum

JIMMI ADITYA

Kasi Kesra

AHMAD HIJAZI, S.IP

Kadus Tambak Permai

HENDRI SUWARDI

Kadus Palimo Toyib

SUMARDI

Kadus Aik Pasir Putih

WARTONO

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Batu Betumpang

Kecamatan Pulaubesar, Kabupaten Bangka Selatan, 19

Lokasi Kantor Desa

Latitude:
Longitude:

Desa Batu Betumpang, Kecamatan Pulaubesar, Kabupaten Bangka Selatan - 19

Buka Peta

Wilayah Desa